Detik - bandung.detik.com

General Information:

Latest News:

Mahasiswa Pengelola Prostitusi Online Divonis 2 Tahun Penjara 20 Aug 2013 | 04:25 pm

Hemud Farhan (24), pengelola situs prostitusi www.bogorcantik.blogspot.com dijatuhi hukuman 2 tahun penjara oleh hakim PN Bandung, Selasa (20/8/2013). Mahasiswa Institut Pertanian Bogor itu terbuksi s...

1.000 Vespa Konvoi Keliling Bandung Meriahkan Hari Kemerdekaan 17 Aug 2013 | 09:31 am

Sekitar seribu motor Vespa dari berbagai wilayah di Jabar turut memeriahkan peringatan HUT RI ke-68 di dengan berkeliling Kota Bandung, Sabtu (17/8/2013).

Proyek Pembangkit Listrik Rp 562 M di Gedebage Siap Direalisasikan 14 Aug 2013 | 04:22 pm

Pemkot Bandung akan membangun Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) di Kecamatan Gedebage. Proyek ini menelan biaya Rp 562,483 miliar.

Satpol PP Bandung Curiga Ada Preman yang Bekingi PKL di Masjid Raya 14 Aug 2013 | 01:09 pm

Urusan PKL bukan hanya urusan Satpol PP semata. Karena itu untuk urusan PKL di kawasan sekitar Masjid Raya Bandung, Satpol PP meminta bantuan dan kesadaran pengurus DKM.

Curhat PKL di Masjid Agung Bandung: Kenapa yang Lain Nggak Ditertibkan? 14 Aug 2013 | 12:30 pm

Para Pedagang Kaki Lima (PKL) di Masjid Raya Bandung Jawa Barat atau yang dikenal Masjid Agung Alun-alun merasa Pemkot Bandung tebang pilih dalam menertibkan PKL. Mereka keberatan ditertibkan. ...

Cegah PKL Balik Lagi, Halaman Masjid Raya Bandung Dijaga Polisi 14 Aug 2013 | 11:12 am

PKL sudah ditertibkan dari kawasan halaman Masjid Raya Bandung. Menjaga agar mereka tak balik lagi, Satpol PP dan petugas kepolisian berjaga di kawasan itu.

Nyam nyam! Deddy Mizwar Santap Opak di Silaturahmi Seniman Sunda 14 Aug 2013 | 10:14 am

Wakil Gubernur Jabar Deddy Mizwar bergaya adat Sunda. Ya, Deddy memang sengaja didandani seniman dan budayawan Sunda menggunakan pakaian adat dan ikat kepala Sunda.

Deddy Mizwar Silaturahmi dengan Tokoh Adat Sunda di Gedung Sate 14 Aug 2013 | 09:56 am

Deddy Mizwar mengikuti acara silaturahmi bersama dengan tokoh masyarakat adat, seniman dan budayawan di Gedung Sate. Berbeda dengan acara halal bihalal sebelumnya, acara ini digelar santai sambil lese...

Duh! Betapa Sulit Mengatur PKL di Bandung 13 Aug 2013 | 05:50 am

Bukan perkara mudah mengatur para pedagang kaki lima (PKL) di Bandung. Mereka amat sulit diajak tertib. Bayangkan saja, lapak yang disediakan di pasar untuk tempat mereka berdagang malah diperdagangka...

Gila! Parkir Liar di Kawasan Bonbin Rp 25 Ribu, Lebih Mahal dari Jakarta 12 Aug 2013 | 02:35 pm

Kawasan Kebon Binatang Bandung selalu menjadi primadona saat libur sekolah maupun lebaran. Momen tersebut dimanfaatkan tukang parkir liar untuk meraup untung berlipat-lipat dari para pengunjung. ...

Recently parsed news:

Recent searches: