Wordpress - 3senyuman.wordpress.com - TIGA SENYUMAN
General Information:
Latest News:
INTERLUDE BUAT DINAR 22 Aug 2010 | 05:58 pm
NAMA saya George. Kalau kamu lupa, saya ingin mengingatkan. Waktu itu, kamu sedang menghidupkan pesawat pemancar. Meniup-niup mikrofon. Saya langsung masuk ke frekuensimu. Kamu saya panggil...
MADONNA 27 May 2010 | 11:44 am
DARI Lokal Orari Kemayoran, ia melangkah perlahan. Lalu, dengan gerak yang seolah hendak memamerkan kejenjangan lehernya, ia berdiri di depan saya. Sejenak saya terpesona. Ada sesuatu yang terasa berg...
MARIA HARTININGSIH 15 Mar 2010 | 05:22 pm
Sejarah besar dunia tak lain adalah berupa kemajuan dan perkembangan mengenai kesadaran dan kebebasan. (Friedrich Hegel, filsuf Jerman) Di banyak negeri, sering wartawan dinobatkan sebagai pahlawan ...
PUISI: SAJADAH SELEMBAR BADAN 9 Mar 2010 | 01:59 am
Oleh Arwinto Syamsunu Aji Luka-luka bersembahyang, di atas sajadah selembar badan. Angin mudik berkesiut pelan, tiap kali cakar-cakar gelombang dipantaikan. Jadi buih-buih putih kenangan. Jadi deti...
MIRA LESMANA 12 Feb 2010 | 10:19 pm
Satu-satunya senjata ampuh dan meyakinkan untuk melawan gagasan yang buruk adalah dengan gagasan yang baik. (Alfred W. Griswold, Rektor Unibersitas Yale) Bicara film Indonesia dalam era kebangkitan ...
GUTENBERG DAN TUKANG KREDIT 27 Jan 2010 | 08:42 am
Oleh Mohammad Fauzy Sebelum pertengahan abad lima belas, buku di Eropa jarang dan mahal. Orang masih menyalin dan menggambar setiap buku dengan tangan. Cara ini sulit dan lambat. Di Cina, orang-oran...
PUISI: KAU NAMAKAN AKU LIDAH 24 Jan 2010 | 02:22 am
Oleh: Arwinto Syamsunu Aji Kau namakan aku lidah. Baiklah. Tak seorang perlu memukul-mukul kentong, mengundang tetangga, membagi-bagikan bubur merah. Nama itu cukup indah. Tak cuma mengelendot dalam ...
COPY DARAT 9 Jan 2010 | 01:01 am
ADAKAH garis pemisah antara pertemuan di udara dengan pertemuan di darat? Mengapa seseorang hanya ter¬tarik pada suara, sementara yang lain masih berusaha bertemu muka? Seorang isteri pernah berkisah...
SEPTI “JARITMATIKA” PENI 17 Dec 2009 | 12:44 pm
Pengetahuan. Dengan itu sebagai sayap lah kita terbang tinggi membelah angkasa. (William Shakespeare, sastrawan Inggris) Anda harus percaya, wanita-wanita Indonesia tak kalah dengan perempuan dari b...
MIKROELEKTRONIK 8 Dec 2009 | 08:22 am
EMPAT puluh tahun silam, hampir setiap orang mampu merakit radio dalam beberapa jam. Yang dibutuhkan pun hanya beberapa komponen sederhana: sebuah kristal atau tabung hampa, batere, dan sebuah ...